khazanah lokal… Yang Tersisa dari Harlah Lamongan ke-448: Dari Nasi Boran Hingga Pameran Pendidikan 22 May 201723 Jun 2023 MINGGU (21/5) AWALNYA BERENCANA datang pukul 5.30 agar bisa ikut jalan sehat, kami ternyata terlambat atau malah sangat terlambat. Pukul 7.30 kami baru tiba di lapangan alun-alun kota Lamongan. Sudah…