bisnis… JNE Dorong Kolaborasi untuk Pulihkan Ekonomi Pascapandemi 27 May 202221 Jun 2022 Angin sore bertiup sepoi-sepoi, bersaing dengan debur ombak pantai yang disaput kabut tipis. Dari kejauhan terlihat puluhan perahu nelayan dengan kelap-kelip lampu seadanya, siap menjala ikan di tengah laut. Pemandangan…
bisnis… Kopi Ayam Merak, Harum Enak Bikin Mata Terbelalak 10 Jan 201811 Jan 2018 Kopi sudah menjadi minuman wajib bagi kami sekeluarga setiap hari. Bukan hanya saya dan istri, tetapi juga duo jagoan R dan B meskipun tentu saja dengan kadar berbeda. Mulai dari…
bisnis… Kopi Liong Bulan Gulung Tikar? 20 Nov 201720 Nov 2017 Kopi Liong Bulan belum tutup usaha, alias masih beroperasi seperti sedia kala. Jadi tenang, sebab kopi legendaris asal Bogor ini belum gulung tikar seperti yang ramai diberitakan di beberapa media…
bisnis… Kampoeng Kopi Banaran, Surga Pencinta Kopi dan Wisata Keluarga di Kabupaten Semarang 24 Oct 201711 Jan 2020 Ketika nama Semarang disebut, yang segera terbayang di benak mungkin harum wingko babat, atau kelezatan tahu bakso Ungaran. Itu betul, namun siapa sangka kota yang cukup panas itu menyimpan tempat…
khazanah lokal… Nikmatnya Kopi AAA, Kopi Murni khas Jambi yang Meruap dari Secangkir Persahabatan 23 Oct 201717 Jun 2020 Dalam kondisi pilek dan batuk parah akibat radang tenggorokan, nikmatnya kopi AAA dalam cangkir tetap saja menggoda. Pagi ini, sebelum mengantar si sulung ke sekolah, istri sempat menyeduh segelas kopi…